Karir

Bagi anda yang menggemari jurnalistik ataupun penulis berbakat di bidang dunia forex yang ingin berkarya dan tergabung ke dalam tim Brokerforex.com , maka saat ini kami membuka kesempatan untuk berkarir menjadi penulis di blog kami.

Syarat-syarat :

  • Tekun, Konsisten, dan Dapat Dipercaya
  • Tidak Gaptek
  • Dapat selalu update dengan berita dan informasi terkini
  • Kreatif
  • Penulisannya enak untuk dibaca dan dimengerti
  • Menguasai tentang dunia forex dan investasi
  • Tulisan yang dihasilkan bukan merupakan plagiat
  • Menulis dengan profesional, dan memberikan manfaat / edukasi kepada para pembaca
  • Sanggup untuk Menyusun dan Memberikan laporan bulanan

 

Cara mendaftar :

  • Kirimkan lamaran, pengalaman kerja, dan biodata kepada [email protected] dengan judul email : Lowongan Penulis Brokerforex.com
  • Cantumkan fee per artikel yang diinginkan (minimal 500 kata), yang dimana pembayaran dari kami adalah per bulan
  • Durasi penulisan yang diinginkan
  • Lampirkan juga 1 contoh artikel anda

Hanya yang benar-benar serius memiliki integritas dan berdedikasi tinggi yang dapat kami terima.

 

16 KOMENTAR

  1. halo pak izin bertanya apakah saat ini tersedia lowongan kerja pak? saya memiliki sertifikasi profesi analisis efek madya (Registered Securities Analyst) dari LSP-PM. Saya bisa analisis fundamental dan teknikal dasar, mohon infonya ya pak terimakasih.

  2. Selamat malam.ini untuk daerah mana ya?
    Saya bisa analisa forex..saya ingin bergabung.
    Saya mau jadi asisten trader atau diatas nya.
    Terima kasih

  3. Halo min, saya tertarik untuk belajar forex, lokasi saya ada di kota jogjakarta. Ada kontak person yang bisa dihub? Saya tertarik untuk belajar secara privat agar lebih intens dan lebih enak untuk berkomunikasi.
    Trimakasih

  4. Dear Broker forex.com,
    Saya berminat sebagai penulis, dan sudah email sesuai dengan persyaratan.
    Terima kasih atas perhatian dan waktunya. Salam…

  5. Pak jika ingin menjadi fund manager seperti bapak bagaimana ya ? mengelola dana milyaran, saya sadar bahwa ternyata di forex yang penting adalah konsistensi, bahkan 5% per bulan sudah bagus, namun jika modal kita besar maka besar juga yang kita dapt, tolong arahan nya ya

  6. Apakah saya bisa membuat artikel teknikal analis? atau artikel fundamental?

    terima kasih

Posting untuk Konsultasi dan Tanya Jawab :